Diskusi Kebijakan KIA

Periode 7-12 Oktober 2013, mailing list Desentralisasi Kesehatan membahas dua isu utama dalam pengurangan angka kematian ibu dan bayi. Kebijakan apa saja yang belum efektif diterapkan untuk menurunkan AKI dan AKB? Misalnya, kebijakan yang dilakukan tidak mendetail, tidak melibatkan pihak-pihak yang terkait, data yang belum menggambarkan kondisi lapangan dan lain-lain. Sementara solusi yang ditawarkan peserta diskusi, diantaranya: meningkatkan advokasi di tingkat pemerintah kabupaten dan provinsi. Lalu diikuti perbaikan kualitas SDM tenaga kesehatan, pelaksanaan Monev untuk program KIA yang dilakukan dan seterusnya.

Maka, minggu Ini kami melaporkan hasil diskusi kebijakan KIA, silahkan simak hasilnya di bawah ini:

diskusi  Resume hasil diskusi analisis kebijakan 
diskusi  Resume hasil diskusi pola pemetaan intervensi KIA