Diskusi Mekanisme Penggunaan Dana Pajak Rokok Daerah untuk Kesehatan

Image illustration

Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Indonesia (LD FEUI) mengadakan diskusi terfokus dengan tema Mekanisme Penggunaan Dana Pajak Rokok Daerah untuk Kesehatan. Acara ini  diselenggarakan pada hari Kamis-Jumat (10-11/10/2013) di Hotel Atlet Century Park, Jakarta. Wakil dari FK UGM yang hadir dalam acara tersebut ialah Dra. Yayi Suryo Prabandari, Ph. D, Sekertaris Prodi Ilmu Kesehatan FK UGM. 

Sebelumnya, Dra. Yayi Suryo Prabandari, Ph.D bersama Rizana Rosemary Darwis (FISIP Universitas Syiah Kuala Banda Aceh), dan Santi Martini (FKM Unair) yang memberikan konferensi pers dengan tema "Desakan Daerah untuk Menaikkan Harga Rokok" pada hari ini, Rabu (9/10/2013) pukul 12.00 WIB di lokasi yang sama. Silahkan simak agenda acara dan kerangka acuan konferensi pers tersebut 

Fakta lain yang terungkap, jumlah remaja perokok meningkat di beberapa daerah di Indonesia. Silahkan simak laporannya pada Link Berikut